Alami Cerebral Anemia, Kaisar Jepang Akihito Diistirahatkan

Rahman Asmardika, Jurnalis
Senin 02 Juli 2018 10:07 WIB
Kaisar Akihito dan Permaisuri Michiko. (Foto: Reuters)
Share :

BACA JUGA: Putri Ayako dari Jepang Lepaskan Status Keluarga Kerajaan demi Nikahi Rakyat Jelata

Kaisar Akihito yang pernah menjalani operasi kanker prostat pada 2016 pernah mengatakan bahwa usia dan kondisi kesehatannya akan membuatnya sulit untuk menjalankan tugas-tugasnya sebagai Kaisar.

Pasangan Kaisat Akihito dan permaisuri Michiko telah menghabiskan banyak waktu mereka mencoba untuk mengatasi warisan Perang Dunia II yang diikuti Jepang atas nama ayahnya, Kaisar Hirohito. Keduanya melakukan berbagai kegiatan untuk menghibur korban bencana atau malapetaka lainnya dan mendapatkan rasa hormat dari kalangan rakyat biasa.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya