Perindo Gelar Fogging di Dua Dusun Deliserdang Sumut

Wahyudi Aulia Siregar, Jurnalis
Jum'at 07 Desember 2018 02:01 WIB
Fogging Perindo di Deliserdang. (Foto: Wahyudi Aulia Siregar/Okezone)
Share :

Ia mengungkapkan, masyarakat sebenarnya sangat berharap pemerintah daerah yang melakukan fogging. Namun karena hingga saat ini fogging tak kunjung dilakukan, maka Perindo merasa perlu terlibat.

"Meski pemerintah daerah tidak turun, yang jelas kita (Perindo) tetap turun. Di saat ini harusnya pemerintah yang bertanggung jawab. Namun partai baru kita, walaupun belum duduk sudah langsung turun. Kalau nanti kita berkuasa, maka kita tentu akan mengoptimalkan agar pemerintah daerah memerhatikan kendala kesehatan yang terjadi di masyarakat, termasuk DBD," ungkap Rudi yang pada Pemilu Legislatif 2019 maju sebagai caleg Perindo untuk tingkat DPR RI dari Dapil Sumut-I (Medan, Deliserdang, Serdang Bedagai, dan Tebingtinggi).

Sebenarnya, lanjut Rudi, fogging ini bukan fokus hanya pada penularan demam berdarah dengue (DBD), tetapi juga penyakit-penyakit lainnya yang penularan maupun disebabkan oleh gigitan serangga, termasuk lalat.

"Kan ada malaria juga, lalu penyakit-penyakit lain yang disebabkan oleh serangga, termasuk lalat," jelasnya.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya