Penuhi Permintaan Warga, Caleg Perindo Langsung Fogging Kelurahan Winangun

Subhan Sabu, Jurnalis
Jum'at 15 Maret 2019 20:28 WIB
Foto: Okezone
Share :

 

Ratusan rumah di Kelurahan tersebut di fogging, bukan hanya rumah, selokan dan lokasi-lokasi yang berpotensi adanya perkembang biakan nyamuk Aedes Aegypti tak luput dari sasaran fogging dari Caleg DPRD Kota Manado nomor urut 5 dapil Sario - Malalayang itu.

"Masyarakat sangat antusias dengan program peduli fogging Dari caleg Partai Perindo," pungkas Robert Tambuwun.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya