Istana Balon Tertiup Angin Puyuh, 2 Anak Tewas 20 Terluka

Rachmat Fahzry, Jurnalis
Selasa 02 April 2019 11:33 WIB
Istana balon terbang setelah tertiup angin puyuh menyebabkan 2 anak tewas. Foto/SCMP
Share :

Sebuah video menunjukkan adegan sangat kacau saat angin puyuh menyapu debu dan puing-puing di lokasi wisata.

Seorang penonton terdengar berteriak, "Ada seorang anak yang jatuh", ketika istana balon itu meletus di udara.

Seorang pejabat kota Tianmiao mengatakan kepada media lokal, "Angin datang dari barat daya dan tiba-tiba besar saat di lokasi wisata.”

(Rachmat Fahzry)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya