Pabrik Pengolahan Kayu di Kediri Ludes Terbakar

Afnan Subagio, Jurnalis
Selasa 04 Agustus 2020 04:32 WIB
Ilustrasi. (Foto : Okezone.com)
Share :

Baca Juga : Diduga Korsleting Listrik, RS Bethesda Lempuyangwangi Yogya Terbakar

Dibantu warga dan pekerja, petugas pemadam kebakaran berjibaku memadamkan api yang terus membesar. Api berhasil dipadamkan pada Selasa (4/8/2020) dini hari.

Meski tidak ada korban luka maupun jiwa dalam peristiwa ini, kerugian pemilik gudang ditaksir mencapai Rp1,5 miliar.

Baca Juga : Kebakaran Rumah di Ciledug, 7 Mobil Pemadam Dikerahkan ke Lokasi

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya