Dalam Hitungan Detik, Pencuri Motor Beraksi di Cempaka Putih

Komaruddin Bagja, Jurnalis
Minggu 07 Februari 2021 11:33 WIB
Foto: Illustrasi Okezone.com
Share :

Pria bertopi itu mendekat ke sepeda motor Yamaha Nmax hitam yang terparkir di gang kawasan Cempaka Putih tersebut. Motor tersebut berpelat nomor B 3120 PGP.

Pertama, pria bertopi itu mengecek sistem kelistrikan Nmax dengan melihat ke kolong. Tak berselang lama, ia pun berhasil menyalakan motor gambot tersebut.

Saat dihubungi, Kapolsek Cempaka Putih, Komisaris Polisi Chitya mengaku belum ada laporan kehilangan.

"Belum ada laporan di kami," kata Chitya saat dihubungi wartawan, Minggu (7/2/2021).

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya