Warga Saling Tusuk Gunakan Pisau Ninja di Aceh

Jamal Pangwa, Jurnalis
Minggu 25 Juli 2021 02:01 WIB
Ilustrasi (Foto: Shutterstock)
Share :

Pada saat terjadi perkelahian tersebut Fadil dan Herman mereka berdua sama-sama menggunakan pisau yang telah dibawa sebelumnya. Selanjutnya, pihak masyarakat menghubungi pihak kepolisian sedangkan korban langsung dilarikan ke rumah sakit oleh masyarakat.

Baca Juga:  Kronologi Keluarga Pasien Covid-19 Ngamuk Lukai Perawat RSUD Ambarawa

Akhirnya pihak kepolisian melakukan pencarian terhadap pelaku yang telah melarikan diri dari TKP dan melakukan penangkapan terhadap pelaku, pihak kepolisian juga melakukan pencarian terhadap barang bukti yang digunakan oleh pelaku, yang mana barang bukti tersebut dibuang oleh pelaku ke dalam selokan/parit di sekitar TKP.

Selanjutnya pelaku beserta barang bukti diamankan ke Sat Reskrim Polres Pidie Jaya, 1 buah Pisau Panjang, 2 buah pisau ninja.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya