Covid-19 Melonjak, Ambulans Antre Mengular di Luar RS

Agregasi VOA, Jurnalis
Kamis 12 Agustus 2021 09:03 WIB
Rumah sakit penuh di Florida (Foto: Reuters)
Share :

Selama pandemi, ICU belum pernah menyaksikan persentase pasien Covid sedemikian tingginya seperti dua hari terakhir ini.

Menurut Asosiasi Rumah Sakit Florida, hampir 70 persen rumah sakit di Florida mengantisipasi kekurangan staf dalam tujuh hari mendatang.

(Baca juga: China Hukum Warga Kanada 11 Tahun Penjara Atas Tuduhan Spionase)

Pejabat Florida menyatakan, kenaikan jumlah infeksi Covid-19 itu kebanyakan disebabkan oleh varian Delta dan mendera warga yang belum divaksinasi.

(Susi Susanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya