Presiden Palestina Bertemu Menhan Israel di Tepi Barat, Apa yang Dibahas?

Antara, Jurnalis
Senin 30 Agustus 2021 10:57 WIB
Presiden Palestina Mahmoud Abbas. (Foto: Reuters)
Share :

Pemerintahan baru Israel mencakup bongkar pasang dari partai-partai yang membentang dari paling kiri hingga paling kanan dan untuk pertama kalinya melibatkan faksi Islam kecil.

Perdana Menteri Naftali Bennett, ketua partai ultranasionalis, menentang kenegaraan Palestina. Akan tetapi mengingat susunan koalisinya, maka setiap keputusan kebijakan yang sensitif mengenai konflik Israel-Palestina akan sulit.

Pertemuan di Ramallah berlangsung hanya beberapa hari setelah Bennett bertemu dengan Presiden AS Joe Biden di Gedung Putih, di mana Biden kembali menegaskan dukungan untuk solusi dua negara.

(Rahman Asmardika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya