Banjir Surut, Warga Bogor Mulai Bersih-Bersih Rumah

Tim Okezone, Jurnalis
Selasa 21 Desember 2021 09:07 WIB
Banjir di Jasinga, Kabupaten Bogor, beberapa waktu lalu. (Foto : BNPB)
Share :

Prakiraan cuaca di tiga kecamatan ini terpantau berawan-hujan ringan-sedang hingga hujan petir dalam dua hari ini.

Pihaknya mengimbau warga tetap waspada terhadap potensi banjir susulan. Di samping itu, pemerintah daerah dan warga juga meningkatkan kesiapsiagaan dalam menghadapi puncak musim hujan.

"Pada analisis inaRISK, sebanyak 37 kecamatan di Kabupaten Bogor memiliki potensi bahaya banjir dengan kategori sedang hingga tinggi, termasuk tiga kecamatan yang terdampak banjir pada Senin lalu itu," tuturnya.

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya