Geger Mahasiswi Ditemukan Tewas di Kamar Kos

Azhari Sultan, Jurnalis
Jum'at 09 Desember 2022 23:29 WIB
Geger mahasiswi ditemukan tewas di kamar kos. (Ilustrasi/Freepik)
Share :

Dia menambahkan, sewaktu Jumat pagi sekitar pukul 08.00 WIB, saksi masih mendengar korban batuk dari kamarnya hingga suaranya terdengar di luar kamar.

"Berdasarkan keterangan ibu kandung korban di Medan, bahwa almarhum mengidap penyakit TBC (paru-paru). Selama 6 bulan ini rutin mengkonsumsi obat TBC," kata Amradi.

Guna penyelidikan lebih lanjut, jenazah korban dibawa ke RS Raden Mattaher untuk dilakukan otopsi. "Korban juga diberikan formalin untuk dibawa ke kampung halamannya di Medan," ungkapnya.

(Erha Aprili Ramadhoni)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya