"Anggota juga menemukan satu botol bom molotov dan dua buah petasan yang diduga digunakan para remaja ini untuk melakukan aksi tawuran," jelasnya.
Bahkan di lokasi terjadinya aksi tawuran, petugas juga mengamankan tiga unit sepeda motor yang digunakan para remaja yang terlibat aksi tawuran.
"Hingga kini anggota masih melakukan pemeriksaan terhadap tiga remaja yang terlibat aksi tawuran itu," jelasnya.
(Awaludin)