4 Alasan Kenapa Zebra Tidak Bisa Dipelihara

Bertold Ananda, Jurnalis
Sabtu 12 Agustus 2023 17:54 WIB
Alasan Kenapa Zebra Tidak Bisa Dipelihara (Foto:Freepik)
Share :

JAKARTA- Ada alasan kenapa Zebra tidak bisa dipelihara oleh manusia. Adapun zebra merupakan keluarga Equidae atau tergolong hewan susah dijinakkan.

Beberapa orang zaman dahulu telah berupaya sedemikian rupa untuk memelihara zebra menjadi hewan tunggangan namun kian gagal begitu saja.

Berikut 4alasan kenapa Zebra tidak bisa dipelihara dilansir dari berbagai sumber:

1. Zebra Agresif

Perilaku zebra sangat agresif dikarenakan tinggal di kawasan penuh predator seperti singa, macan maupun cheetah. Dengan demikian, seleksi alam menempa zebra menjadi hewan yang sangat aktif serta siap melompat pada tanda bahaya sekecil apa pun. Zebra sangat agresif dan akan sangat menolak untuk ditangkap.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya