Bagikan Sembako di Panti Asuhan, Venna Melinda: Bentuk Perhatian ke Anak Yatim di Kediri

Afnan Subagio, Jurnalis
Jum'at 08 September 2023 16:31 WIB
Venna Melinda berikan bantuan ke panti asuhan (Foto: MPI)
Share :

Serangkaian bakti sosial ini sudah dilakukan partai besutan Hary Tanoesoedibjo sejak dulu, yang diharapkan menjadi partai yang semakin dekat dan dicintai masyarakat.

Selain berikan sembako ke panti sosial, Venna Melinda juga menyosialisasikan Kartu Tanda Anggota (KTA) berasuransi Perindo di Kediri, Jawa Timur.

 BACA JUGA:

Klaim asuransi Partai Perindo yang dikenal sebagai partai modern yang peduli rakyat kecil, gigih berjuang untuk penciptaan lapangan kerja dan Indonesia sejahtera itu untuk korban kecelakaan mendapatkan bantuan Rp300 ribu, dan langsung masuk ke rekening penerima.

Sementara untuk korban meninggal dunia, ahli waris akan mendapatkan bantuan Rp3 juta.

   

(Fakhrizal Fakhri )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya