Kapal Tenggelam Dihantam Gelombang Tinggi, 61 Migran Diyakini Tenggelam

Susi Susanti, Jurnalis
Minggu 17 Desember 2023 16:04 WIB
Kapal tenggelam dihantam gelombang tinggi, 61 migran diyakini tenggelam (Foto: Reuters)
Share :

Pada Juni lalu, sedikitnya 78 orang tewas dan 100 lainnya berhasil diselamatkan setelah sebuah kapal nelayan tenggelam di lepas pantai selatan Yunani.

Penyeberangan di Mediterania sering kali dipenuhi dengan banyak migran yang berdesakan di kapal yang terlalu kecil untuk menampung mereka dengan aman.

Mereka yang melakukan perjalanan biasanya berharap untuk mendarat di Italia sebelum melanjutkan perjalanan ke negara-negara lain di Eropa, ada yang melarikan diri dari konflik atau penganiayaan, ada pula yang mencari pekerjaan.

Menurut badan pengungsi PBB, lebih dari 153.000 migran telah tiba di Italia tahun ini dari Tunisia dan Libya.

(Susi Susanti)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya