Caleg Partai Perindo Dina Masyusin Bertekad Akan Terus Hadir Membantu Masyarakat

Riana Rizkia, Jurnalis
Minggu 21 Januari 2024 14:37 WIB
Share :

"Sebelum kampanye dan setelah kampanye, kami akan tetap konsisten melakukan hal ini, supaya masyarakat tau hadirnya Partai Perindo itu memang untuk membantu masyarakat dan mewujudkan Indonesia sejahtera," sambungnya.

Lebih lanjut Dina menjelaskan, tidak sedikit dari masyarakat yang sudah merasakan dampak positif dari kegiatan partai yang dipimpin oleh Ketua Umum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo dan mendukung Capres Pemilu 2024 Ganjar Pranowo itu.

"Tentunya bukan hanya satu dua tiga masyarakat, banyak masyarakat yang mengucapkan banyak terima kasih atas bazar dan pengobatan gratis ini dari Partai Perindo," katanya.

(Khafid Mardiyansyah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya