Gempa Berkekuatan M4,3 Guncang Enggano Bengkulu

Binti Mufarida, Jurnalis
Minggu 25 Februari 2024 09:57 WIB
Gempa Guncang Bengkulu/Ilustrasi
Share :

 

JAKARTA – Gempa berkekuatan M4,3 mengguncang Enggano, Bengkulu, pada pukul 09.25 WIB, Minggu (25/2 /2024).

Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengatakan gempa tersebut tidak berpotensi tsunami.

Sementara itu, pusat gempa berada di 29 km Tenggara Enggan Bengkulu pada koordinat 5.61 Lintang Selatan – 102.30 Bujur Timur.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya