Anggota Polres Lampung Tengah yang Ditemukan Tewas di Penginapan Ternyata Dibunuh

Ira Widyanti, Jurnalis
Minggu 24 Maret 2024 02:01 WIB
Lokasi penemuan mayat anggota polres lampung tengah (foto: MPI/Ira)
Share :

Menurut Andik, saat ini polisi sedang mendalami peran 4 orang yang diperiksa guna mengungkap peristiwa itu.

"Sementara baru 4 orang kita amankan, namun sedang dalam pendalaman belum bisa dipastikan peran masing-masing," tutur Andik.

Atas perbuatannya, pelaku terancam dijerat Pasal 365 juncto Pasal 338 KUHPidana.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya