BANDUNG - Rudi Irawan bertemu anaknya Pegi Setiawan, tersangka kasus pembunuhan Vina dan Eky, selama 40 menit di Gedung Dittahti Polda Jabar, Selasa (4/6/2024).
Usia menjenguk Pegi, Rudi Irawan mengatakan, anaknya dalam kondisi sehat dan dalam keadaan baik. Rudi pun sempat berbincang dengan mantan istrinya Kartini, ibu kandung Pegi.
"(Pegi Setiawan) sehat, bisa salat, alhamdulillah. Anak-anak sehat semua," kata Rudi.
BACA JUGA: