"Anak saya itu tak pernah main pukul sembarang orang," kata ibu korban, Nurhayati sambil menahan tangis di lokasi, Jumat (7/6/2024).
Polisi masih memburu 2 terduga pelaku berinisial M dan teman M di kasus dugaan pengeroyokan pemuda Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) berinisial YF (20) hingga tewas di kawasan Bangka, Mampang, Jakarta Selatan. Sejauh ini, polisi sudah mengamankan dua orang, yakni pelaku ND (19) dan mantan kekasih korban, anak R sekaligus kekasih pelaku MD saat ini.
(Qur'anul Hidayat)