3 RT di Pluit Jakut Terdampak Banjir Rob Siang Ini

Ari Sandita Murti, Jurnalis
Sabtu 16 November 2024 14:40 WIB
Ilustrasi Banjir. Foto: Dok Okezone.
Share :

JAKARTA - BPBD Provinsi DKI Jakarta melaporkan tiga RT di Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara terendam banjir rob imbas fenomena supermoon pada Sabtu (16/11/2024) siang ini.

"BPBD mencatat genangan saat ini mengalami penurunan dari 5 RT menjadi 3 RT atau 0,009 % dari 30.772 RT yang ada di wilayah DKI Jakarta," kata Kepala Pelaksana BPBD DKI, Isnawa Adji.

Adapun data wilayah terdampak sebagai berikut:

Jakarta Utara terdapat 3 RT yang terdiri dari:

-Kelurahan Pluit

* Jumlah: 3 RT

* Ketinggian: 20 sampai dengan 60 Cm

Sedangkan wilayah genangan yang sudah surut sebagai berikut:

1. Kelurahan Marunda: 2 RT

Jalan Tergenang yang sudah surut:

 

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya