Prabowo Bentuk Tim Khusus Penanganan Banjir Jawa, DKI Jakarta Siap Berkontribusi OMC

Danandaya Arya putra, Jurnalis
Sabtu 24 Januari 2026 02:15 WIB
Gubernur Jakarta Pramono Anung (foto: Okezone)
Share :

Ia menegaskan bahwa Pemprov DKI Jakarta akan patuh dan mengikuti seluruh arahan Presiden.

“Jadi apa yang menjadi arahan Bapak Presiden untuk Jakarta, pasti kami jalankan,” pungkasnya.

Sebelumnya diberitakan, Presiden Prabowo Subianto memerintahkan jajarannya untuk menyusun grand design atau rancangan besar dalam menyelesaikan persoalan banjir di Pulau Jawa. Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Prasetyo Hadi menyebut Presiden telah menginstruksikan para menteri terkait untuk segera melakukan kajian mendalam.

“Bapak Presiden memerintahkan kepada kami untuk secepat-cepatnya membentuk tim kajian guna menganalisis dan kemudian membuat grand design penyelesaian masalah-masalah yang berkaitan dengan air dan pengelolaan air di Jawa, terutama di Pulau Jawa,” kata Prasetyo di Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (22/1/2026).

 

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya