Prabowo Bentuk Tim Khusus Penanganan Banjir Jawa, DKI Jakarta Siap Berkontribusi OMC

Danandaya Arya putra, Jurnalis
Sabtu 24 Januari 2026 02:15 WIB
Gubernur Jakarta Pramono Anung (foto: Okezone)
Share :

Prasetyo menjelaskan, persoalan banjir, khususnya di Pulau Jawa, merupakan masalah yang berulang setiap tahun.

“Karena bagaimanapun kita sadari bahwa masalah ini adalah masalah yang rutin berulang setiap tahunnya,” ujarnya.

Ia menambahkan, dibutuhkan solusi yang terintegrasi dari hulu hingga hilir untuk mengatasi persoalan tersebut secara menyeluruh.

“Tentunya kita sebagai bangsa harus berpikir bagaimana melakukan penanganan yang lebih terintegrasi, penyelesaian dari hulu hingga ke hilir,” tuturnya.

(Awaludin)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya