Dua anggota TNI yang tewas tersebut adalah Sersan Satu (Sertu) Indra (39) dan Sersan Dua (Serda) Hendrianto (40) yang pada saat kejadian mengenakan pakaian preman.
Dari tempat kejadian juga ditemukan 12 butir selongsong peluru milik senjata jenis AK47 dan tiga butir selongsong jenis M16.
(Susi Fatimah)