"Tolong kasih jalan," ujar salah seorang petugas kepolisian yang mengawal Bahar.
Baca juga: Ketua KPPS di Bogor Meninggal saat Perhitungan Suara, Diduga Kelelahan
Untuk diketahui, dalam penghitungan cepat yang dilakukan beberapa lembaga survey, dalam Pilpres 2019, dimenangkan oleh pasangan nomor urut satu Joko Widodo dan Ma'aruf Amin, dengan peraihan suara rata-rata lebih dari 50 persen.
Sementara pasangan nomor urut dua Prabowo Subianto dan Sandiaga Uno mendapatkan rata-rata suara lebih dari 40 persen.
(Fakhri Rezy)