Nyawa korban tidak tertolong saat dalam perjalanan ke RSUD Mangusada. "Menurut keterangan dokter, tewas karena kehabisan darah," ujar Prabawa.
Baca Juga : Dramatis! TNI-Polri Gerebek Bar di Cilandak karena Langgar Prokes
Polisi dan warga yang melakukan pencarian akhirnya menemukan pelaku di sungai desa dengan luka tusukan di bagian dada. Nyawa pelaku terselamatkan setelah dilarikan ke rumah sakit.
Polisi menduga pelaku berupaya bunuh diri setelah menghabisi istrinya. "Untuk motif pertengkaran hingga membuat pelaku menghabisi istrinya masih diselidiki," pungkas Ika.
(Angkasa Yudhistira)