Hal itu berbanding terbalik dengan aksi demo 11 April di Kawasan Patung Kuda, Gambir, Jakarta Pusat yang berlangsung secara tertib dan aman.
Diketahui demo mahasiswa BEM SI membawa beberapa tuntutan mulai dari mendesak Presiden Joko Widodo alias Jokowi menolak wacana penundaan Pemilu 2024 atau menolak 3 periode. Mereka juga menuntut Jokowi mengkaji ulang Undang-Undang Ibu Kota Negara (UU IKN) serta mengusut tuntas para mafia minyak goreng.
(Qur'anul Hidayat)