Sebelumnya, bentrokan antara Mahasiswa Fakultas Hukum dan Teknik Universitas Pancasila terjadi pada malam kemarin, Kamis (1/9/2022).
Bentrokan tersebut dipicu masalah internal antara kedua belah pihak yang berlawanan antara satu dengan yang lainnya
(Fahmi Firdaus )