Meski telah bercerai, Charles memutuskan untuk melakukan perjalanan ke Paris dan mengantar jenazah Diana kembali ke Inggris menggunakan pesawat milik keluarga kerajaan.
Ratu pun mengalah dan Charles terbang ke Paris bersama saudara perempuan Putri Diana untuk membawa pulang jenazahnya.
Baca Selengkapnya: Saat Ratu Elizabeth Izinkan Pangeran Charles Jemput Jenazah Putri Diana
(Susi Susanti)