JAKARTA- Ternyata ini alasan kenapa Sultan Jogja tidak boleh lewat jalan ini menarik untuk diungkap. Yogyakarta memang memiliki banyak ruas jalan yang bersejarah terlebih di wilayah dekat kawasan cagar budaya.
Meski begitu, ada aturan yang juga melekat pada kawasan tersebut. Ini sebab Sultan Jogja dilarang untuk melintas kawasan tersebut.
Ternyata ini alasan kenapa Sultan Jogja tidak boleh lewat jalan ini dikarenakan tidak boleh melewati bangunan sejarah.
Kawasan itu adalah Plengkung Gading atau yang disebut juga Plengkung Nirbaya yang merupakan salah satu bangunan bersejarah di sekitar Keraton Yogyakarta. Lokasinya terletak di sebelah selatan Keraton Yogyakarta, atau sekitar 300 meter jika ditempuh dari alun-alun kidul.