Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Ganjar Bahas Industri Kreatif Bersama Pesinetron Arbani dan Milenial: Mereka Butuh Pelatih

Arief Setyadi , Jurnalis-Senin, 26 Juni 2023 |03:54 WIB
Ganjar Bahas Industri Kreatif Bersama Pesinetron Arbani dan Milenial: Mereka Butuh Pelatih
Ganjar Pranowo ngobrol bareng pesinetron Arbani Yasiz dan milenial (Foto: Ist)
A
A
A

Sehingga diperlukan bantuan dari pemerintah untuk mendorong generasi muda dalam mengembangkan kreativitas dan jiwa kewirausahaan mereka secara otodidak.

"Harapannya, semoga anak-anak muda semakin terbuka niatan hidupnya supaya dia mau semakin (giat) bekerja, berbisnis bersama teman-temannya karena bisnis itu bisa dibuat sendiri tanpa kita belajar sampai universitas yang tinggi," ujar Arbani.

Ganjar Pranowo mengatakan, generasi muda memerlukan semacam pusat kreativitas atau creative hub untuk mengekspresikan seluruh ide dan potensi yang dimiliki.

Gagasan tersebut muncul setelah dirinya berdialog dengan para pelaku ekonomi kreatif. Kreativitas kaum muda masa kini, kata dia, semakin 'liar'.

"Mereka berada pada ruang-ruang imajinasi yang sangat liar. Artinya, begitu luas, begitu dalam, mereka bisa mengeksplorasi diri," kata Ganjar usai dialog.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement