Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Dinilai Abai Kepada Warga Terdampak Gempa, Pendopo Cianjur Dilempari Telur

Ricky Susan , Jurnalis-Selasa, 02 April 2024 |00:02 WIB
Dinilai Abai Kepada Warga Terdampak Gempa, Pendopo Cianjur Dilempari Telur
A
A
A

Kata Yana, dua hari sebelum aksi pihaknya melakukan rapat koordinasi dan hasilnya sendiri saat ini Pemerintah masih melakukan pendataan ulang dan tidak ada kejelasan.

"Hasil dari Rakor tersebut Bupati minta kepada seluruh camat serta kepala Desa untuk dilakukan pendataan terkait warga yang masih tinggal di tenda serta Huntara, tapi alangkah kecewanya kami ketika pagi tadi ketemu BPBD ternyata belum menerima data apapun,” jelasnya.

Seandainya aksi ini tidak mendapatkan respon dari pihak Pemerintah Cianjur, pihaknya akan melakukan aksi yang lebih besar.

"Jika hari ini hanya melempar telor depan pendopo kabupaten Cianjur, mungkin kedepannya akan dilemparkan sesuatu yang lebih dari pada telor,” tutupnya.

(Khafid Mardiyansyah)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement