Serangan tersebut menewaskan sedikitnya 35 orang dan melukai puluhan lainnya. Karena itu, AS ingin bersiap jika situasi itu muncul lagi.
Menteri Luar Negeri AS Antony Blinken berbicara dengan Perdana Menteri Irak Mohammed Shia al-Sudani pada Minggu (4/8/2024) dan menekankan pentingnya semua pihak mengambil langkah-langkah untuk meredakan ketegangan regional, menghindari eskalasi lebih lanjut, dan memajukan stabilitas.
(Susi Susanti)