"Karena jauh dan sulitnya jarak tempuh membuat proses evakuasi harus berjalan lama," imbuhnya.
Seluruh korban tewas sudah diserahkan langsung ke keluarga masing masing dan sudah teridentifikasi. Dengan penemuan 22 orang korban ini kemungkinan operasi pencarian akan dihentikan siang nanti.
(Fakhrizal Fakhri )