Dua titik yang dimaksud adalah titik yang berada langsung di bantaran Kali Sunter, serta penanganan yang maksimal di Banjir Kanal Timur (BKT).
"Sebab kalau di sini sudah bagus, tapi di BKT-nya masih terhambat, masih jadi persoalan juga," ungkapnya.
(Qur'anul Hidayat)