Lantas, kata dia, air berangsur surut hingga mencapai 30 centimeter pada pukul 06.00 WIB. "Kemudian tadi jam 6 itu kurang lebih tinggal 30 centimeter lah. Dan saat ini jam 9.15 air sudah surut," ujarnya.
Lebih lanjut, ia menyampaikan, warga sekitar tak ada yang mengungsi. Pasalnya, kata dia, warga menetap di lantai dua di masing-masing rumah.
"Kalau warga yang mengungsi tidak ada, ini kan adadi lantai dua sekua rumahnya rata-rata. Tetapi kita siapkan juga untuk lokasi pengungsian, terutama di kantor kelurahan," ujar Suhartono.
(Angkasa Yudhistira)