"Jadi, ini yang betul-betul harus disambut oleh teman-teman pemuda, supaya apa? Supaya nanti energi-energi positifnya itu betul-betul bisa mengalir ke teman-teman pemuda Perindo dan tentunya kepada kami di partai," ucap dia.
Berikut daftar lengkap Struktur Organisasi Dewan Pimpinan Pusat Pemuda Perindo masa bakti 2025-2026.
I. Ketua Umum: William Tanuwijaya
II. Sekretaris Jenderal: Apri Supriyadi
1. Wakil Sekretaris Jenderal 1 : Salim Wehfanry
2. Wakil Sekretaris Jenderal 2 : Azahra Bebita
3. Wakil Sekretaris Jenderal 3 : Novi Widya Anggraini
III. Bendahara Umum: Steven Stanley
1. Wakil Bendahara Umum 1 : Maya Carlina
2. Wakil Bendahara Umum 2 : Syukriah Jamil