Vaksinasi Dorong Tingkat Kesembuhan Tenaga Kesehatan

Agustina Wulandari , Jurnalis
Senin 21 Juni 2021 10:54 WIB
dr Reisa Broto Asmoro. (Foto: Dok.BNPB)
Share :

Menurut dr Reisa, hal ini menunjukkan vaksinasi Covid-19 bagi tenaga kesehatan efektif mengurangi gejala kesakitan dan risiko kematian. Hingga kemarin nakes dan tenaga penunjang kesehatan di Kudus yang telah divaksinasi dosis pertama mencapai 6.085 orang dan yang telah mendapatkan dosis kedua sebanyak 5.888 orang.

Untuk mengantisipasi dan melakukan intervensi kesehatan di Kudus, lanjut dr Reisa, Kemenkes telah mengalokasikan 50 ribu dosis vaksin Covid-19 guna mempercepat cakupan vaksinasi di kabupaten tersebut. "Manfaat vaksin semakin terbukti melindungi kita," katanya.

CM

(Yaomi Suhayatmi)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya