Partai Perindo Garut Optimis Lolos Verifikasi Faktual KPU

II Solihin, Jurnalis
Selasa 01 November 2022 21:15 WIB
Partai Perindo Garut menjalani verifikasi faktual (Foto: Ii Solihin)
Share :

GARUT - Ketua DPD Partai Perindo Garut, Abdul Haris mengaku optimis Partai Perindo lolos dalam tahapan verifikasi faktual yang dilakukan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU). Sehingga bisa melenggang dalam kontestasi Pemilu 2024.

Abdul Haris meyakini, Partai Perindo Garut masuk tahap akhir dan 100 persen lolos. Bahkan, lolos di putaran pertama verifikasi keanggotaan oleh KPU.

BACA JUGA:KPU Verifikasi Faktual Partai Perindo Garut 

Sebab, kalau lihat hasil dari KPU, Partai Perindo lolos dengan jumlah yang sudah ditentukan oleh KPU, dan diharapkan tidak ada perbaikan.

"Saya optimis Perindo Kabupaten Garut 100 persen lolos di putaran pertama verifikasi keanggotaan oleh KPU," ujarnya, Selasa (1/11/2022).

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya