"Alasannya karena lapar," ucap dia.
Persoalan itu lantas diselesaikan melalui mediasi pengurus lingkungan setempat. Para orang tua ketiga bocah dan pemilik lapak kantin ikut hadir dalam pertemuan. Seluruh barang yang dicuri akhirnya disepakati untuk diganti rugi.
(Qur'anul Hidayat)