BMKG Ungkap Penyebab Gempa M6,4 di Papua, Begini Analisisnya

Irfan Ma'ruf, Jurnalis
Minggu 31 Desember 2023 06:19 WIB
Ilustrasi gempa (Foto: Dok Okezone)
Share :

Gempa bumi tersebut berdampak dan dirasakan di daerah Kabupaten Jayapura, Jayapura dan Sarmi, Wamena. Jika peristiwa tersebut terjadi pada siang hari diperkirakan banyak bermasyarakat berhanburan ke luar rumah.

"Getaran dirasakan oleh beberapa orang, benda-benda ringan yang digantung bergoyang. Hasil pemodelan menunjukkan bahwa gempabumi ini tidak berpotensi tsunami," jelasnya.

Sebelumnya, BMKG mendeteksi gempa mengguncang timur laut Kobagma dengan kekuatan Magnitudo 6,5.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya