Muchtar menjelaskan api itu langsung membesar hingga membasar bus hingga hangus. Beruntungnya, penumpang saat itu sudah berhasil diselamatkan.
Pemadam kebakaran diterjunkan usai mendapatkan laporan kebakaran itu. Tidak sampai setengah jam, api bisa langsung dipadamkan oleh petugas.
"Diduga kebakaran karena korsleting listrik AC, kerugian akibat peristiwa ini ditaksir Rp800 juta," tutupnya.
(Khafid Mardiyansyah)