Program 100 Hari Pramono: Masalah Banjir hingga Ubah Syarat Kerja Jadi PPSU Cukup Lulusan SD

Muhammad Refi Sandi, Jurnalis
Kamis 20 Februari 2025 21:26 WIB
Pramono Anung Rano Karno
Share :

"Kami juga menginginkan Jakarta mempunyai ikon identitas kebudayaan kedaerahan, seperti pada pintu gerbang pembatas antarkecamatan, antarkota yang dihiasi dengan ornamen Betawi. Saya kira, jika nanti Jakarta bukan lagi sebagai ibu kota negara, maka akan jadi ibu kota ASEAN. Karena memang ibu kota ASEAN ada di sini. Selama ini tidak pernah kita branding jadi ibu kota ASEAN," jelasnya.

Sekedar informasi, rapat paripurna hari ini dipimpin oleh Ketua DPRD DKI Jakarta Khoirudin didampingi empat Wakil Ketua DPRD, yaitu Ima Mahdiah, Rany Mauliani, Wibi Andrino, dan Basri Baco. Turut hadir Ketua DPRD DKI periode 2014-2024 Prasetyo Edi Marsudi, Gubernur DKI Jakarta periode 1997-2007 Sutiyoso, Gubernur DKI Jakarta periode 2014-2017 Basuki Tjahaja Purnama, dan Gubernur DKI Jakarta periode 2017-2022 Anies Rasyid Baswedan beserta seluruh pimpinan organisasi perangkat daerah di lingkungan Pemprov DKI Jakarta.
 

(Khafid Mardiyansyah)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya