Hujan Lebat, Sejumlah Wilayah di Bogor Diterjang Banjir dan Pohon Tumbang

Putra Ramadhani Astyawan, Jurnalis
Sabtu 09 Agustus 2025 19:39 WIB
Banjir di Bogor saat hujan deras (Foto: Putra R/Okezone)
Share :

"Banyak pisan (banget), ini merata," kata Adam saat dikonfirmasi.

Salah satu wilayah yang terdampak banjir cukup parah yakni di Kemang. Belum diketahui pasti jumlah warga yang terdampak dan kerugian lainnya karena masih dalam proses penanganan oleh personel BPBD.

"Iya (wilayah Kemang)," pungkasnya.

(Arief Setyadi )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita News lainnya