Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Ini Lokasi Pemakaman 5 Jenazah Korban Tsunami Banten yang Belum Teridentifikasi

Rasyid Ridho , Jurnalis-Jum'at, 04 Januari 2019 |10:00 WIB
Ini Lokasi Pemakaman 5 Jenazah Korban Tsunami Banten yang Belum Teridentifikasi
Jasad Korban Tsunami Banten yang Belum Berhasil Teridentifikasi (foto: Rasyid Ridho/Sindonews)
A
A
A

Rencananya, lima jenazah akan dimakamkan besok pagi pukul 09.00 WIB di Tempat Pemakaman Umum Nini Aki, Kampung Kadu Pereng, Desa Cigadung, Kecamatan Karang Tanjung, Kabupaten Pandeglang.

Sebelum dimakamkan, tim sudah mencatat ciri-ciri fisik, DNA kelima jenazah untuk mengantisipasi masih ada masyarakat yang mencari anggota keluarganya. "Kita sudah catat DNA-nya, nanti bagi keluarga yang mencari bisa menghubungi Polres Pandeglang," ujarnya.

Berdasarkan data dari Posko Polda Banten, jumlah korban meninggal sebanyak 264 orang dengan rincian yang sudah teridentifikasi dan diambil oleh keluarga sebanyak 259 orang, lima belum teridentifikasi.

(Baca Juga: 2 Jenazah Korban Tsunami Selat Sunda Kembali Teridentifikasi)


(Fiddy Anggriawan )

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement