BATAM - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Kepulauan Riau (Kepri). Sebanyak enam orang diamankan pihak KPK dalam operasi tersebut.
Kasat Reskrim Polres Tanjungpinang, AKP Effendri Ali yang dikonfirmasi membenarkan adanya OTT tersebut.
"Iya memang ada (OTT). Itu langsung dari pusat, KPK," kata Effendri di Batam, Rabu 10 Juli 2019 malam.
Baca Juga: KPK Siap Bawa 6 Orang yang Terjaring OTT di Kepri ke Jakarta
