Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Korban Gempa Halmahera Selatan Butuh Makanan, Minuman dan Air Bersih

Fetra Hariandja , Jurnalis-Rabu, 17 Juli 2019 |19:48 WIB
Korban Gempa Halmahera Selatan Butuh Makanan, Minuman dan Air Bersih
Korban gempa Halmahera Selatan (Foto: Ist)
A
A
A

TERNATE – Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) bersama LazisMu telah mendirikan pos komando tanggap darurat melalui MDMC Maluku Utara. Pos komando tanggap darurat tersebut berlokasi di Jalan Delima Nomor 75 Kelurahan Toboko Kota Ternate.

Pembentukan pos komando diketuai oleh Didik Kurniyawan selaku Ketua Pos Komando Tanggap Darurat Ternate. Saat ini, perkembangan pos komando sampai di pemetaan wilayah bencana menggunakan peta geografis sederhana. Pemetaan wilayah tersebut berguna untuk mengetahui jalur mana yang bisa diakses menuju lokasi bencana, sehingga dapat memudahkan untuk pendistribusian logistik dan lain-lain.

Baca Juga: Polri Imbau Pemda Aktif Tangani Dampak Gempa di Halmahera Selatan 

Gempa Halmahera Selatan

Berdasarkan laporan dari MDMC Maluku Utara, kebutuhan warga yang paling mendesak saat ini ialah makanan dan minuman, tempat pengungsian sementara, seperti terpal, alat mandi dan air bersih. Adapun laporannya salah satu desa, yaitu Desa Dowora, Tidore Timur, Kota Tidore tidak memiliki sumber air bersih untuk dikonsumsi, untuk kondisi normal mereka harus mengambil air di Halmahera, sumber air yang mereka miliki hanya air danau yang tidak layak dan sedikit payau.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement