Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Hujan Angin, Atap Bangunan Pasar Lembang Ciledug Berterbangan

Nandha Aprilia , Jurnalis-Sabtu, 05 Maret 2022 |16:40 WIB
Hujan Angin, Atap Bangunan Pasar Lembang Ciledug Berterbangan
Atas Pasar Lembang Ciledug berterbangan diterjang angin kencang (Foto: IG info_ciledug)
A
A
A

TANGERANG - Viral di media sosial atap bangunan di Pasar Lembang, Ciledug, Kota Tangerang porak-poranda akibat hujan yang deras disertai angin kencang pada Sabtu (5/3/2022).

Peristiwa itu diunggah akun Instagram @info_ciledug, yang menjelaskan, peristiwa ini terjadi sekitar pukul 13.00 WIB.

“Peristiwa terjadi diakibatkan oleh angin kencang yang melanda wilayah Ciledug dan sekitarnya pada Sabtu (5/3/2022),” tulis keterangan akun @info_ciledug, dikutip.

Baca Juga:  Diterjang Angin Kencang, Tenda Pernikahan di Bekasi Porak-poranda, Tamu Panik Kocar-kacir

Salah seorang saksi mata, Diar, menuturkan kronologi kejadian ini bermula dari cuaca yang tiba-tiba mendung dan seketika hujan lalu disertai angin kencang.

“Jadi tiba-tiba cuaca mendung (lalu hujan), dan terjadi angin cukup kencang dan menerbangkan atap-atap yg berada di sekitaran Pasar Lembang,” ujarnya kepada MNC Portal Indonesia.

Dijelaskan Diar, angin kencang seketika saja menghancurkan atap pasar yang terbuat dari baja ringan itu.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement