Ia menyebutkan ada seorang warga yang mengalami luka bakar saat hendak memadamkan api.
"Satu orang atas nama Daniel usia 45 tahun yang berprofesi sebagai tukang bubur mengalami luka bakar hingga 50 persen," pungkas Asril Rizal.
(Fakhrizal Fakhri )