Advertisement
Advertisement
Advertisement
INFOGRAFIS INDEKS
Advertisement

Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang Pilih Bergadang untuk Jaga Rumah dari Pencuri

Jonathan Simanjuntak , Jurnalis-Sabtu, 04 Maret 2023 |22:29 WIB
 Korban Kebakaran Depo Pertamina Plumpang Pilih Bergadang untuk Jaga Rumah dari Pencuri
Korban kebakaran depo pertamina plumpang (foto: MPI/Jonathan)
A
A
A

Sebagai informasi, Kebakaran hebat melanda permukiman tepat di belakang depo Pertamina Plumpang pada Jumat (3/3) malam. Peristiwa kebakaran hebat itu juga diiringi dengan suara-suara ledakan yang terdengar warga.

Direktur Utama (Dirut) Pertamina Nicke Widyawati pada Sabtu (4/3) sore menyebut setidaknya ada sebanyak 18 korban meninggal dunia akibat kebakaran tersebut. Sementara untuk korban yang dalam perawatan tercatat sebanyak 35 orang.

"Dalam kesempatan ini, saya dan juga seluruh manajemen dan jajaran Pertamina, menyampaikan belasungkawa, duka cita yang sebesar-besarnya karena insiden kebakaran pipa di Terminal Plumpang telah menyebabkan ada 18 orang yang meninggal," ujar Nicke saat menjenguk korban di Rumah Sakit Pusat Pertamina (RSPP), Sabtu (4/3/2023).

(Awaludin)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita news lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement